Tiada yang baru di bawah matahari, Begitu juga denganmu, Kasih, kau memang asing, tapi bukannya semua hal memperkenalkan diri dengan caranya masing-masing? Coba kau pikir kembali, Kasih, kita adalah sepasang yang sama di hari kemarin, yang di hari sekarang dikemas dalam tampilan berbeda.
Wrote by Don Juan

Don Juan dan Rokok - Reloaded

/  Jumat, November 22, 2013
Setelah tidak suksesnya postingan  “Don Juan dan Rokok” semenjak peluncurannya di bulan kemarin, hari ini gue meneruskan ketidaksuksesannya lewat postingan lanjutan. Kalau di postingan kemarin menceritakan tentang memutuskan berhenti menghisap asap rokok, postingan kali ini adalah tentang langkah-langkahnya. Tapi tenang, gue tidak pernah
Wrote by Don Juan

Sad-true-day Night

/  Jumat, November 15, 2013
Jika diungkapkan dengan jujur, maka malam ini adalah malam minggu keempat gue tanpa kekasih. Setelah memutuskan untuk tidak lagi sejalan di penghujung Oktober kemarin, gue merasa tidak layak menyebut hari ini sebagai Saturday night. Gue lebih layak menyebutnya, Sad-true-day night. Nggak malam mingguan
Wrote by Don Juan

Humans Do that, Humans Eat that

/  Senin, November 11, 2013
Gue jadi ingat momen ketika berkunjung ke tempat teman gue di Jogja. Kami bepergian ke banyak tempat. Dan ketika itu gue menginjak daerah di sekitaran Gunung Kidul, kami memutuskan untuk isitirahat sebentar di sebuah angkringan. Seperti halnya angkringan-angkringan di Jogja, tak ada yang
Wrote by Don Juan
Page 1 of 221234567...22Next »Last